Penginapan murah di pantai carita

11 Jan 2016 11:23
Tags

Back to list of posts

Anyer dapat dengan mudah ditempuh dari Jakarta selama 2-3 jam dengan rute melewati pintu tol Serang Timur atau Cilegon Barat. Kawasan ini identik dengan pantai. Saat memasuki kawasan ini, pemandangan di sisi kanan sepanjang jalan adalah hamparan laut biru.

Pantai-pantai di Anyer menghadap ke Barat, sehingga kadang dari kejauhan kita dapat melihat anak Gunung Krakatau dan tentunya pemandangan matahari terbenam yang cantik. Hampir di setiap pantai sudah dipenuhi dengan penginapan dengan harga yang bervariasi. Saat akhir pekan atau musim liburan, Anyer akan dipadati oleh para wisatawan. Maka itu, hampir mustahil jika mencari tempat penginapan di Anyer menjelang musim liburan.

Wira Carita Hotel berlokasi di kawasan Pantai Carita, dan merupakan sebuah perwujudan serta perpaduan antara lokasi pegunungan serta laut Pantai Carita yang terbaik di pulau Jawa. Dan telah diresmikan oleh Direktorat Jendral Pariwisata Republik Indonesia pada tanggal 18 Desember 1985.

Bagi Anda yang ingin berwisata di pantai carita, kami menyediakan jasa penginapan hotel murah dengan berbagai fasilitas untuk menunjang kebutuhan Anda selama disini. Kami memiliki dua penginapan yang dipasarkan, yaitu Kondominium Lippo Carita, dan Villa Mutiara Carita Cottage. Selama Anda bermalam disini, kami akan memberikan pelayanan yang terbaik agar liburan Anda terasa lebih menyenangkan.

Pantai carita merupakan kawasan wisata pantai yang sangat ideal buat Anda untuk berlibur dan beristirahat sejenak dari penatnya pekerjaan. Keindahan pantai carita yang menyajikan pemandangan berupa perpaduan antara pegunungan dan laut, memberikan kesejukan dan udara segar bagi wisatawan. Panorama selat sunda, derunya ombak-obak, dan hamparan psair putih siap memanjakan Anda selama berwisata disini.

Pantai Anyer dan Carita merupakan tempat wisata unggulan di Propinsi Banten. Pantai Anyer Anyerdan Carita berada di Selat Sunda, oleh karena itu ombak lautnya relatif tenang. Di tempat wisata ini, selain menikmati suasana pantai dan air laut, juga bisa melihat pemandangan Gunung Krakatau.

Berikut ini daftar hotel, penginapan murah, villa, atau cottages di sekitar Pantai Anyer & Carita, Banten :

Untuk mencapai kawasan pantai carita, hanya butuh waktu 2,5 jam dari Jakarta melalui akses tol jakarta-merak. Pantai carita sendiri terletak di. Agar liburan Anda tidak tersita waktunya untuk mencari penginapan di sekitar pantai, kami telah menyiapkan penginapan yang terbaik untuk membuat liburan Anda semakin istimewa. Penginapan yang kami tawarkan ialah Kondominium Lippo Carita dan Villa Mutiara Carita Cottage.

Kebanyakan wisatawan yang berliburan di Anyer akan menghabiskan waktu mereka untuk bersantai dan berenang di pantai yang berpasir putih ini. Hembusan angin pantai yang sejuk dan deburan ombak yang tidak terlalu ganas memang menjadikan kawasan ini sebagai tempat yang tepat untuk relaksasi. Selain itu, Anyer juga menyajikan aktivitas olahraga pantai yang seru, seperti jet ski, speed boat, dan parasailing.

Salah satu tempat terkenal di Anyer adalah mercusuar Anyer. Mercusuar ini merupakan sisa peninggalan penjajah Belanda. Dulunya mercusuar tersebut dibangun untuk menghubungkan jalan antara Anyer dan Panarukan dengan sistem kerja rodi. Mercusuar ini memiliki tinggi 75.5 meter. Cobalah menaiki 286 anak tangganya untuk melihat pemandangan Anyer dari titik tertinggi di kawasan tersebut.

Comments: 0


Unless otherwise stated, the content of this page is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 3.0 License