27 Sep 2016 16:21
Tags
Salah satu souvenir sebagai tanda mata yang sedang digemari saat ini adalah photobooth. Selain berfungsi sebagai kenang-kenangan, photobooth juga dapat membuat suasana semakin ceria.
Kreasiphotobooth adalah jasa photobooth atau cetak foto instant langsung jadi pada acara yang sedang berlangsung. Sehingga membuat acara semakin meriah, dengan menggunakan beberapa property yang kami sediakan.
Kreasiphotobooth menyediakan harga paket murah, dengan kualitas foto yang keren dan profesional. Sekali klik foto langsung jadi dalam hitungan detik. Hasil foto dapat langsung di bawa dan dijadikan sebagai souvenir atau cinderamata.
Photobooth dapat digunakan pada berbagai macam acara, seperti: ulang tahun, pernikahan, reuni, arisan, gathering, syukuran, wisuda, seminar, pameran, launching product, fashion show, kampus party, pentas seni, acara kantor, show musik dan lain sebagainya.
merupakan Jasa PhotoBooth Wedding Jakarta, Jasa Photo Booth Pernikahan, Jasa PhotoBooth Resepsi, Jasa Photo Booth Event, Jasa PhotoBooth Souvenir, Jasa PhotoBooth Jakarta, Jasa PhotoBooth Murah, Jasa PhotoBooth Acara, Jasa PhotoBooth Pesta, Jasa PhotoBooth Launching Product, Jasa PhotoBooth Peresmian, Jasa PhotoBooth Peluncuran Produk, Jasa PhotoBooth Gathering, Jasa PhotoBooth Pertemuan, Jasa PhotoBooth Pameran, Jasa PhotoBooth Ulang Tahun, Jasa PhotoBooth Anniversary, Jasa PhotoBooth Sweet 17th
PhotoBooth Instant Souvenir menjadi trend baru di resepsi pernikahan, tamu-tamu akan difoto di salah satu photo sudut dengan dekorasi yang cantik yang disiapkan oleh pengantin. Para tamu mendapatkan hasil cetak soveunri foto booth langsung tanpa menunggu lama. Suasana menjadi menarik dan unik akan membuat para tamu yang hadir sangat antusias, mengantri dan menunggu untuk mendapatkan foto cetak langsung sebagai souvenir dan.. berisiaplah untuk merasakan sensasinya.. say cheerss and hoorayy…
Nindia :
"setelah saya berkunjung ke Studio PicPack ternyata di luar dugaan saya, studio nya tertata rapih
backgroundnya pun cocok untuk mengabadikan gambar saya dan keluarga, hasilnya pun bagus
Terimakasih PicPack ".
Novi :
"saya memang selalu eksis dalam segala hal, apalagi dalam berfoto.
karena foto akan selau menjadi kenangan di kemudian hari,
maka dari itu saya memilih PicPack untuk berbagai
keperluan untuk mengabadikan momen saya bersama keluarga, PicPack memang paling Oke ".