Soal Tes CPNS

01 Jun 2018 14:26
Tags

Back to list of posts

Gratis Download Kumpulan Latihan Soal Tes CPNS Tahun 2018
Posted on 22/12/2017Author Informasi CPNS 0

caradaftarcpns.com – Gratis Download Kumpulan Latihan Soal Tes CPNS Tahun 2018. Bahwa pemerintah akan membuka kembali pendaftaran dan rekrutmen calon pegawai negeri sipil (CPNS) tahun anggaran 2018.

Hingga sekarang, Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) sedang menunggu usulan jumlah kuota formasi dan alokasi kebutuhan CPNS dari pemerintah daerah dan pusat.

Kepala Bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB Setiawan Wangsaatmaja berkata, bahwa untuk rekrutmen CPNS tahun 2018 nanti guna mengisi posisi Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang pensiun.
HOME Download Soal CPNS Soal CPNS 2018 Soal CPNS 2019 Download Soal CPNS 2018-2019 Kunci Jawaban CAT dan PDF Lengkap
Download Soal CPNS 2018-2019 Kunci Jawaban CAT dan PDF Lengkap
Soal CPNS ~ Download Soal CPNS 2018-2019 Kunci Jawaban CAT dan PDF Lengkap || Kunci dari kelulusan tes CPNS adalah keberhasilan dari menjawab soal-soal tes CAT CPNS yang diujikan, dan dari soal yang berjumlah 100 butir tersebut semuanya dalam bentuk pilihan ganda dengan 4 pilihan jawaban.

Sejak diumumkannya penerimaan CPNS beberapa waktu lalu tentu sebagian calon peserta sudah mulai mempersiapkan diri menjelang tes seleksi CPNS, terlebih ada juga yang mencari soal CPNS 2018-2019 dan Kunci Jawaban, untuk itu disini kami akan berbagi tentang keduanya baik soal tes maupun kunci jawaban untuk sobat yang memang memerlukannya.

Semakin ketatnya seleksi CPNS membuat peluang semakin kecil namun pada prinsipnya kelulusan tes CPNS didasarkan pada 3 kategori kelulusan sola tes yang diujikan, misal dari 100 soal ternyata didalamnya terdapat 3 jenis atau kategori soal yang sebenarnya merupakan gabungan dari soal integensi umum, soal wawasan kebangsaan dan soal karakteristik pribadi.

Sedangkan untuk jenis tes terbagi menjadi 2 yakni kita harus lulusa soal kompetensi dasar (SKD) baru nanti akan ada soal kemampuan bidang (SKB), setiap soal memiliki 4 pilihan jawaban yakni A, B, C, dan D.

Seperti sudah kita ketahui bersama, yaitu terkait jumlah PNS yang akan pensiun pada tahun 2018 telah mencapai 215 ribu orang.

Comments: 0


Unless otherwise stated, the content of this page is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 3.0 License